APA ITU APSI

“komunitas ini hadir untuk memberikan jawaban kepada masyarakat, bagaimana cara membuat perusahaan properti, proyek properti yang syari sehingga lebih menenangkan, tidak hanya sebatas anti riba, anti ghoror, tetapi juga megedepankan bagaimana tidak ada unsur ke dzholim an” -Ustadz Ammi Nur Baits”

Silaturahmi Idul Fitri 1440 H di Bekasi

#Bekasi,12 Juni 2019 Agenda APSI setelah Idul Fitri 1440 H, berkunjung dan bersilaturahmi ke Dewan Pengawas Properti Pusat Ir. Hadiana yang berkediaman di Bekasi. Selain agenda silaturahmi, APSI juga sekaligus melaksanakan Pelantikan Pengurus DPS APSI Wilayah Jabodetabek Periode 2019-2024 dan Penetapan Panitia PPSD Batch 3 Tahun 2019. Acara ini dihadiri oleh Dewan Pengawas Properti Pusat, […]

Pelatihan Pengembang Syariah Dasar (PPSD Batch 2)

#2019GANTIAKAD anda dengan yang syar’i, Karena akad yang lama membuat hati tidak tenang 🔰 Sesungguhnya bisnis apapun bukan persoalan untung dan rugi semata. Kesyariahan dalam sebuah usaha sangat diperlukan agar usaha yang kita lakukan diberkahi ALLAH. Di dalam dunia properti, berkaitan dengan banyak pihak yaitu konsumen, team work, pemilik lahan, investor, pemerintah dan kontraktor. Masing-masing […]